Posts

Showing posts with the label Polytron

TV LED Polytron PLD32T1600/S Gambar Dobel Dan Warna Berubah-ubah

Image
Halao sobat pembaca.. Kerusakan pada TV LED ini ditandai dengan gambar.. Serta warna berubah -  ubah.. Kadang ungu kadang hijau.. Mari memulai.. Bongkar tv..  Pada kerusakan ini, analisa pertama yang saya lakukan adalah pengecekan pada TCON. Pada pengecekan ini, tegangan LC 1 dan LC 2 naik turun.. Dari 26V turun sampai - 10V, dengan kata lain trgangan tersebut naik turun terus menerus. Solusi yang saya lakukan adalah tanpa potong jalur, jadi gak ada resiko. Dengan menambahkan rangkaian step-up, yang difungsikan untuk memodifikasi tegangan dari 12V manjadi 15V. Dan rangkaian tersebut disambungkan pada titik LC 1 (jangan lupa R yang ada di LC 1 dan LC 2 dicopot dan tidak dipakai). Rangkaian step-up yang saya maksud: Hasilnya: Semoga artikel TV LED Polytron PLD32T1600/S Gambar Dobel Dan Warna Berubah-ubah ini bermanfaat bagi pembaca semua..

TV Polytron 14" Ketika Dinyalakan Listrik Langsung Jeglek

Image
Tv politron listrik jeglek atau Mcb turun pada waktu di colok an, kerusakan pada tv politron ini di  fet regulator nya sudah short,Untuk menghindari supaaya fet tidak putus lagi bila di pasang . Maka untuk di pahami penggantian fet kita harus ukur gate nya dan harus keluar tegangan sekitar 4 an biar fet tidak putus lagi, Setelah di rasa aman maka langkah selanjutnya pemasangan fet dan saatnya tv di coba bisa nyala dengan normal dan cling kembali....

Popular posts from this blog

Cara pasang Gacun pada tv Akari

Tv Sharp Qbeat start sebentar kembali standby

Tv LG soundmax plus gambar klise